Monday, August 26, 2019

3 Tipe Mobil DFSK

Sebagai penikmat mobil anda sudah pasti mengenal dengan berbagai bentuk dan tipe mobil. Baik dari mobil sedan hingga mobil yang berukuran besar. Sayangnya terlalu banyaknya kendaraan di Indonesia membuat jalanan menjadi macet dan penuh, bahkan beberapa orang memprotes untuk mengurangi kendaraan di setiap rumah. Saat ini pun perubahan tersebut sudah mulai dilakukan dimana mereka yang memiliki mobil dalam jumlah yang banyak untuk setiap kepala diharuskan hanya boleh memiliki satu buah mobil tetapi berbentuk ukuran yang besar. 

Hal tersebut sudah banyak dilakukan dan sudah terjadi perubahan yang signifikan walaupun tiba tiba mereka berubah untuk menggunakan sepeda motor dalam keadaan aktivitas sehari hari. Salah satu pilihan mobil yang mereka sering gunakan adalah mobil DFSK yang dimana memiliki ukuran mobil yang cukup besar dan masuk tujuh orang penumpang untuk sekali perjalanan. Selain itu dengan ukurannya yang lega dan besar tidak akan membuat orang didalamnya kesempitan atau berdesakan bahkan sudah dimiliki tempat penyimpanan tersembunyi sebanyak 30 buah. Tetapi DFSK saat ini sudah mengeluarkan banyak tipe mobil yang bahkan sudah beraneka maca. Apa saja tipe tipe mobil DFSK yang saat ini sudah masuk dalam pasar Indonesia? Berikut penjelasannya.

Mobil pertama yang menjadi tipe istimewa dari DFSK adalah DFSK Glory 580 yang merupakan jenis mobil SUV dengan tersedianya tujuh buah tempat duduk dan juga kabin yang cukup luas bahkan sudah diberikan kemewahan yang luar biasa dibagian dalam mobil. Disini DFSK Glory 580 membagi tipe mobilnya menjadi dua bagian dimana Tipe 1,5 liter denga tambahan mesin turbo dan juga tipe 1,8 liter natural aspiration. 

Setiap tipe mobil memiliki Harga DFSK Glory 560 yang berbeda sehingga anda bisa memilih mobil mana yang paling cocok dengan keadaan dompet anda. Mobil DFSK Glory 580 bertipe 1,8 liter ini sudah memiliki transmisi yang bersifat manual dan bisa mengeluarkan tenaga maksimal sebesar 139 Horse power atau bisa mencapai torsi sebesar 220 Nm. Mobil DFSK Glory 580 ini sering sekali diperbandingkan dengan Honda CR-V dikarenakan pemilikian mesin turbo nya yang hampir sejenis.tetapi harga yang diberikan oleh Honda CR-V 2 kali lebih mahal dibandingkan dengan Mobil DFSK Glory 580. Lanjut tipe yang kedua adalah DFSK Glory 370 yang dimana fiturnya jauh dibandingkan dengan Mitsubishi Xpander. 

Mobil ini sangatlah memiliki kemewahan dibagian dashboard bahkan sudah diberikan kecanggihan teknologi berbasis android berukuran 10,5 inci yang bisa dilakukan dengan melakukan layar sentuh. Selain itu DFSK ini sudah dilengkapi dengan airbag dan juga multi sttering switch engine start/ stop button Bahkan didalam mobilnya pun sudah dilapisi denga kulit asli. Perbedaan dengan mobil DFSK Glory adalah belumnya penambahan mesin turbo charger yang bisa digunakan dijalanan dalam kondisi buruk atau rusak. 

Tipe yang kedua adalah DFSK Glory 360 yang tidak jauh dibandingkan tipe 370. Didalamnya sudah tersedia Dual Front SRS Airbag, lalu ada Lampu DRL , ditambah dengan kamera mundur dan banyak sekali fitur tambahan didalam mobil ini. mobil ini sering diperbandingkan dengan Toyota dan Innova sayangnya mobil DFSK Glory 360 ini 2 kali lebih murah dibandingkan saingannya. Mobil ini menyediakan dua buah tipe dimana tiper pertama merupakan tipe untuk lima orang penumpang dan tipe kedua adalah untuk tujuh orang penumpang yang sudah pasti berukuran lebih besar.

No comments:

Post a Comment